Solusi Smart untuk PLTS Anda

Our Products and Services

Mengapa memilih Phoebus? 

Hemat biaya listrik hingga 70%*

Garansi produk 10 tahun**

Bebas dari pemadaman listrik

Ramah lingkungan

Nilai Tambah dari Sistem PLTS dari Phoebus

Sistem dirancang oleh teknisi ahli sesuai dengan kebutuhan Anda.

Setiap bangunan memiliki kebutuhan dan posisi terhadap matahari yang berbeda. Phoebus Energi Techno akan memberikan solusi paling efektif melalui pemasangan sistem yang aman, memonitor serta merawat sistem PLTS Anda. 

Hemat biaya listrik hingga 70%.*

Kami dapat membantu menghemat tarif listrik bulanan Anda hingga 70%*. Dengan sistem yang dirancang khusus untuk Anda. Kami mengacu pada kebiasaan penggunaan listrik di rumah atau tempat bisnis Anda. 

Pemilihan alat yang kuat dan awet untuk iklim tropis.

Pemilihan alat yang sesuai dengan kondisi iklim tropis amat sangat penting. Ketahanan alat terhadap cuaca tropis sangat berpengaruh pada kinerja PLTS Anda. Kami merancang sistem sesuai kondisi lingkungan Anda. 

Memiliki sumber energi lain ketika terjadi pemadaman listrik.

Kami merancang sistem yang dapat membebaskan Anda dari pemadaman listrik PLN. Dengan penggunaan ESS (Energy Storage System) Anda akan dapat selalu  menyimpan energi listrik dalam sistem PLTS yang Anda diperoleh dari Sinar Matahari. 

Mengurangi imbas kenaikan tarif listrik dari tahun ke tahun. 

Tarif listrik cenderung naik setiap tahun. Kenaikan ini disebabkan banyak faktor diluar kendali kita.  Dengan menggunakan PLTS Atap Anda dapat merencanakan hingga 10 tahun kedepan anggaran listrik rumah dan mengurangi efek kenaikan tarif listrik terus naik.

Sistem didesain dapat mengikuti peraturan PLN dan pemerintah.

Kami merancang sistem yang dapat menyesuaikan dengan peraturan pemerintah dan PLN sehingga sistem dapat diatur sesuai  dengan perubahan regulasi seperti kebijakan export listrik dari PLTS ke PLN. 

Menggunakan energi yang ramah lingkungan. 

Pembakaran batu bara sebagai bahan bakar PLTU menjadi salah satu penyebab buruknya kualitas udara diperkotaan. Energi surya merupakan solusi energi terbarukan yang tidak mengasilkan gas rumah kaca seperti karbondioksida ketika diubah menjadi energi listrik.  Jika semakin banyak rumah dan industri beralih ke PLTS, maka kualitas udara akan membaik. 

Sistem dapat di-upgrade sesuai kebutuhan dengan budget yang efektif. 

Sistem PLTS kami di desain fleksibel  sehingga Anda dapat memperbesar kapasitasnya sesuai perkembangan usaha atau kebutuhan rumah tangga Anda. Biaya yang dikeluarkan untuk memperbesar kapasitas juga sangat cost effective.

Untuk Info lebih lanjut

*Prosentase penghematan ditunjang dengan kondisi performa PLTS maksimal.**Syarat dan ketentuan berlaku